Asuransi Mahasiswa

Universitas Muhammadiyah Magelang

Latar Belakang

Program  asuransi   kesehatan mahasiswa adalah :

a. Program pelayanan poliklinikdengan pengobatannya sesuai dengan standar Universitas Muhammadiyah Magelang tanpa dikenai biaya pada mahasiswa

b. Program pemberian santunan kepada mahasiswa karena sakit  dan  dirawat  dirumah  sakit,  kecelakaan  yang dirawat  dirumah  sakit  tanpa  unsur  kesengajaan  dan tidak melanggar hukum / peraturan yang berlaku

Tujuan

Tujuan program asuransi atau santunan kesehatan bagi mahasiswa ini adalah untuk membantu meringankan mahasiswa yang sedang mengalami kesulitan biaya perawatan atau ungkapan rasa simpati dan membantu terhadap mahasiswa yang mengalami usibah karena sakit.

 


Pengajuan Cek Status

Kontak Bantuan : 082328481616
LP2Ma UNIMMA, Kampus II Universitas Muhammadiyah Magelang.